HARIANOKUS.COM- Minyak bumi merupakan sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan juga merupakan komoditas penting yang mengatur hajat hidup orang banyak dan berperan penting dalam perekonomian negara.
BACA JUGA:9 Daerah di Sumatera Ini Pernah Berganti Nama, Paling Banyak di Provinsi Riau dan Jambi
Di Sumatera Selatan merupakan salah satu kekayaan sumber daya alam, selain kandungan batubara dan panas bumi. Daerah manakah di Sumatera Selatan yang memiliki cadangan minyak?Mencatat riwayat penggunaan minyak, misalnya kilang minyak PT. Pertamina Plaju di Palembang membanggakan Sumatera Selatan (Sumsel). Sepanjang sejarahnya, Sumatera Selatan merupakan salah satu daerah penghasil minyak dan gas bumi di Indonesia.