Warga yang tinggal, di sepanjang aliran sungai Komering diharapkan, untuk lebih siap dan waspada sehingga mampu menghadapi dampak banjir yang mungkin terjadi.
Selama banjir belum dapat diprediksi secara pasti, diharapkan pula kerjasama antara pemerintah dan seluruh warga dalam melindungi wilayah dari banjir dan mencegah dampak yang lebih parah terjadi.
Dengan kesiapan dan kewaspadaan, diharapkan, warga di OKU Selatan dapat menghadapi ancaman, banjir dan mengurangi dampak yang timbul akibat bencana alam yang tak terduga seperti ini. (*)