Pengaspalan Sirkuit Baturaja Digeber

Pengaspalan Sirkuit Baturaja Digeber

Pengaspalan joging GOR Baturaja sudah selesai sekitar 60 persen. -Foto : Mustofa-okes.co.id // --

 

Sekadar informasi, pengaspalan jogging track GOR Baturaja dimulai Minggu malam (25/12).

 

Pengaspalan dimulai dari bagian belakang gedung olah raga kemudian memanjang hingga halaman samping dan depan GOR. (*)

Sumber: https://okes.disway.id/