Cuma 2 Jutaan, Baterai Bisa Awet Bertahun - Tahun Serius?

Cuma 2 Jutaan, Baterai Bisa Awet Bertahun - Tahun Serius?

Oppo A60-Desti-

HARIANOKUS.COM - OPPO A60 Smartphone ini memiliki berbagai fitur yang menarik perhatian para pengguna. 

A60 adalah satu-satunya ponsel dengan harga 2 jutaan yang memiliki sertifikasi militer, menjamin ketahanan ponsel dari benturan, suhu ekstrem, dan guncangan. 

Selain itu, layar cerah OPPO A60 memiliki kecerahan 950 nits yang memungkinkan tampilan gambar yang lebih jelas di bawah sinar matahari. 

Fitur Splash Touch di OPPO A60 juga memungkinkan pengguna untuk tetap mengontrol ponsel mereka meskipun layar dalam kondisi basah / terkena cipratan air. 

Di sisi audio, OPPO A60 memberikan kualitas suara setara dengan smartphone flagship. 

Dual stereo speaker memberikan kualitas suara yang lebih detail, jernih dan jelas, sementara volume dapat meningkat hingga 300%. 

Selain itu, A60 juga menawarkan bodi yang tipis dan ringan yang sangat mudah disimpan di saku atau tas pengguna.

A60 telah dilengkapi dengan RAM 8GB yang bisa ditingkatkan hingga 16GB, dalam rangka membuat penggunaan aplikasi lebih aman dan multitasking lebih lancar. 

Kapasitas penyimpanan ROM super besar dengan 128GB / 256GB memungkinkan pengguna untuk menyimpan banyak foto, video, dan file penting lainnya. 

Dengan teknologi SuperVOOC 45W, penggunaan ponsel ini sangat nyaman karena kapasitas baterai yang besar 5000 mAh memastikan daya tahan baterai cukup sepanjang hari.

Dan fitur tambahan Battery Health membuat baterai OPPO A60 menjadi lebih awet bahkan setelah digunakan selama 4 tahun.

OPPO A60 adalah smartphone dengan fitur canggih, jelas, dan tahan lama yang cocok untuk pengguna aktif yang membutuhkan ponsel tangguh, tampilan cerah, penyimpanan besar, audio yang berkualitas tinggi, dan fitur pengisian daya cepat. (Dest) 

Sumber: