4. Pemerintah daerah Sidoarjo
Pemerintah daerah Sidoarjo, Jawa Timur juga menggelar pemutihan pajak 2023.
Untuk penunggak pajak yang berencana mengurus pembebasan denda bisa langsung datang ke Kantor Pelayanan Pajak di Kapupaten Sidoarjo, Jawa Timur. (***)