HARIANOKUS.COM- Sumatera barat adalah salah satu provinsi di indonesia yang terkenal dengan kekayaan alamnya.
Banyak komoditas unggulan dari provinsi Sumatera Barat yang menjadi sumber penghasilan masyarakat setempat.
Berikut ini adalah beberapa komoditas unggulan Sumatera Barat yang sangat layak untuk diperkenalkan:
1. Kain Tenun Songket