Indahnya Bukit Sekaca, Destinasi Wisata Baru OKU Selatan

Foto: Bukti Sekaca di kawasan desa Sinar Baru, Kecamatan Buay Pemaca, Kabupaten OKU Selatan yang merupakan perbatasan dengan Provinsi Lampung Barat dan Way Kanan. --
Ia juga mengaku bukan dirinya saja yang ke Bukit Sekaca ini, tapi penggemar seperti anak-anak motor dan komunitas lainnya juga sering berkunjung ke Bukit Sekaca tersebut.
“Apalagi kami sangat mencintai alam, mungkin Bukit Sekaca ini sangat bagus dan sangat cocok untuk dijadikan wisata alam yang sangat indah,” harapnya.
Untuk pengelolaan Bukit Sekaca ini, sambungnya, memang belum ada, namun ke depannya Karang Taruna Buay Pemaca berkata akan dikembangkan dan akan di fasilitas.
“Kalau ada bantuan dari Pemerintah Pusat atau Pemerintah Daerah, tentu Bukit Sekaca akan ramai dikunjungi pengunjung," tuturnya.
"Jadi sayang sekali kalau tidak dikembangkan dan dibangun, sebab menurut saya ini adalah pemandangan yang paling bagus yang berada di OKU Selatan selain Danau Ranau," tegasnya. (Ndi)
Sumber: