6 Pemotor Masuk Rumah Sakit Usai Ditabrak Avanza

Barang Bukti lakalantas yang diamankan petugas Kepolisian.--
"Anggota saat ini telah menuju ke lokasi kecelakaan. Namun sementara kondisi korban masih dalam perawatan. Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut," ungkap Kanit Laka Satlantas Polres OKU, Ipda Arino.
Ipda Arino juga menambahkan bahwa pihaknya telah melakukan upaya pengamanan di lokasi kecelakaan serta mengatur lalu lintas di sekitar lokasi. Informasi lebih lanjut mengenai kronologis kecelakaan ini akan disampaikan setelah penyelidikan lebih lanjut dilakukan.
Kecelakaan ini mengingatkan pentingnya keselamatan dalam berlalu lintas dan kewaspadaan dalam berkendara, serta perlunya pengaturan yang baik dalam menghindari insiden-insiden serupa di masa yang akan datang. (*)
Sumber: