Miris, Gerbang Desa Pendagan Jadi TPA Liar

Senin 17-04-2023,10:00 WIB
Reporter : Hamdal Hadi
Editor : Christian Nugroho

 

"Sungguh miris, masih ada saja warga yang membuang sampah disitu, benar-benar tidak ada kesadaran, boro-boro mau menjaga lingkungan, ini malah membuang sampah sembarangan,”sesalnya.

 

Dikatakannya, jika kondisinya sudah seperti ini maka siapa yang akan bertanggung jawab, bahkan petugas Dinas Lingkungan Hidup hanya lewat saja kalau disini," terangnya.

 

Tepisah Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup OKU Selatan, Hermansyah Said, S. IP melalui Kepala Bidang Persampahan, Khoirunnas, ST, mengatakan bahwa fenomena pembuangan sampah sembarangnan dan tidak pada tempatnya menunjukan kesadaran masyarakat OKUS masih sangat rendah.

 

Sementara DLH sendiri, jelasnya, senantiasa berupaya untuk mengangkut sampah liar ini, namun disisi lain DLH mempunyai rutinitas pengangkutan sampah pada masyarakat yang taat membayar retribusi persampahan.

 

“Pengawasan terhadap masyarakat yang tidak bertanggungjawab akan hal ini merupakan tanggung jawab kita bersama, tentu akan memberikan edukasi kepada masyarakat dampak buruk membuang sampah sembarangan," tandasnya. (Dal)

 

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler