Kumis Kucing Memiliki Nama Latin Orthosiphon Aristatus, Ternyata Banyak Khasiatnya Juga Ya?

--
1. Menyembuhkan Infeksi Saluran Kemih
Kumis kucing bermanfaat untuk membersihkan traktat. Sehingga manfaat kumis kucing sangat efektif dalam melawan infeksi. Seseorang yang terkena penyakit ISK atau Infeksi Saluran Kemih biasanya disarankan untuk mengonsumsi air rebusan daun kumis kucing.
2. Mengobati Gangguan Ginjal
Kumis kucing juga populer disebut sebagai tanaman ginjal. Di Pulau Jawa, manfaat kumis kucing telah dikenal luas, salah satunya adalah mengobati gangguan ginjal. Kabarnya kumis kucing dapat menghilangkan batu ginjal hingga berukuran 5 cm.
3. Atasi Rematik
Rematik merupakan penyakit yang menimbulkan rasa sakit ketika otot atau persendian mengalami peradangan atau pembengkakan. Cara mengolah daun kumis kucing sebagai obat cukup mudah.
Langkah pertama, siapkan daun kumis kucing sebanyak 5 lembar dan rebus dengan 3 gelas air. Setelah itu, tuggu sampai dingin dan siap untuk diminum.
Sumber: