Awas Karhutla, Lebih dari 30 Hektar Lahan Terbakar di OKU Timur

Awas Karhutla, Lebih dari 30 Hektar Lahan Terbakar di OKU Timur

Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD OKU Timur, Dewa Made Sutha-FOTO: DOK HOS-

Untuk mengatasi permasalahan Karhutla, Satuan Tugas (Satgas) telah dibentuk melalui Surat Keputusan Bupati pada 24 Februari lalu.

 

Satgas Karhutla ini melibatkan berbagai pihak, termasuk pemerintah daerah, TNI, Polri, perusahaan perkebunan, tokoh masyarakat, tokoh agama, dan relawan. (*)

Sumber: