Pemkab OKU Selatan Dukung Program Redistribusi Tanah

Bupati Abusama Terima Kunjungan Perwakilan BPN--fhoto:ist--
Ia juga menambahkan bahwa jika ada masyarakat yang belum bisa mengikuti program redistribusi, perlu ada solusi agar mereka tetap dapat beraktivitas dan memenuhi kebutuhan hidup. "Kalau bisa, masyarakat mendapatkan hak yang sama. Desa Mekar Jaya perlu mendapat perhatian agar warga memiliki kepastian di masa depan," lanjutnya.
Bupati berharap BPN memberikan penjelasan lebih lanjut mengenai kendala dan langkah yang harus dilakukan untuk menyelesaikan masalah redistribusi tanah ini.
BACA JUGA:SAKIP Lebih Baik: Pemkab OKU Selatan Bersama PANRB
BACA JUGA:Bus Shalawat 24 Jam, Jemaah Haji Tak Perlu Khawatir Akses Masjidil Haram
Hadir dalam pertemuan tersebut Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra, Staf Ahli, Kepala Dinas Perkimtan, Kepala Satpol PP, Kabag Hukum, Camat Buay Pemaca, Kepala Desa, serta perwakilan masyarakat Desa Mekar Jaya.
Sumber: