Warga Buay Pemaca OKU Selatan Manfaatkan Lahan Tidur Menjadi Kebun Buah Naga

Minggu 01-10-2023,19:09 WIB
Reporter : Rendi Kurniawan
Editor : Rendi Kurniawan

 

Selama lima tahun ini, dia mengaku hasil setiap panen digunakan untuk dikonsumsi untuk diri sendiri dan keluarga serta sebagian juga di jual dengan warga sekitar. Namun uniknya,  untuk buha naga yang dijual dia mengaku bervariasi dari harga pasaran Rp 18 ribu/kg.

 

" Namun, untuk harga jual sendiri bervariasi pak. Kita tidak jual dengan harga pada umumnya, kita sesuaikan saja dengan permintaan pembeli ya hitung-hitung menambah pendapatan dan berbagi juga dengan masyarakat," tukasnya. (end)

 

Kategori :