Bupati Popo Ali Martopo Apresiasi Perjuangan Kontingan OKU Selatan Di Ajang Porprov Sumsel ke XIV Lahat
Wakil Gubernur Sumsel H. Mawardi Yahya saat penutupan Porprov Sumsel XIV di Kabupaten Lahat.-FOTO: DOK HOS-
"Kita OKU Selatan memiliki potensi SDM Atlit Atlit di bidang olahraga sejak tahun 2021 hingga 2023 memiliki aset atlet yang luar biasa dan perlunya pembinaan dari kita semua, agar dapat bersaing baik tingkat provinsi dan tingkat Nasional," ungkapnya.
"Selamat berpisah untuk Kontigen OKU Selatan, semoga sehat selalu kami doakan kepada seluruh kontingen OKU Selatan, kalian semua adalah pejuang olahraga untuk Kabupaten Oku Selatan dan telah membawa nama baik OKU Selatan,"tutupnya. (adv)
Sumber: